Peduli Kepada Warganya, Kapolres Sumbawa Barat Rutin Bagi-bagi Paket Sembako

    Peduli Kepada Warganya, Kapolres Sumbawa Barat Rutin Bagi-bagi Paket Sembako

    Sumbawa Barat NTB - Kegiatan pembagian sembako ini merupakan program barbagi yang secara  berkelanjutan AKBP Heru selalu bagi bagi paket sembako. Hari ini Kamis 29 September   2022   kapolres sumbawa barat berbagi di wilayah  Seteluk dengan sasaran ojek pedagang keliling dan para lansia.

    Program berbagi ini dilakukan sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan YME yang telah memberikan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif disamping itu juga sebagai bentuk rasa kebersamaan antara Polri dengan masyarakat. Paket sembako disalurkan kepada masyarakat sebagai simbol kasih sayang Polri kepada masyarakat yang saat ini kita sama sama berjuang melawan covid 19.

    AKBP Heru muslimin S.I.K., M.I.P. melalui kasi Humas polres Sumbawa barat Eddy Sobandi S.sos mengatakan program tersebut sudah merupakan kegiatan rutin setiap hari di sepanjang jalan yang dia lalui dalam rangka perjalanan dinas, jadi kapolres setiap jalan kemanapun pasti membawa paket sembako.

    "Penyaluran paket sembako pasca kenaikan BBM ditengah Pandemi covid-19 kepada masyarakat kurang mampu dan berusia lanjut, ini merupakan program berbagi yang rutin kita laksanakan dengan sasaran warga kurang mampu dan lanjut usia dan yang pasti dari segi ekonomi mereka sangat membutuhkan.

    Dikatakan IPDA Eddy Sobandi pembagian sembako yang rutin dilaksanakan ini diharapkan bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat di masa-masa sulit seperti sekarang ini.(Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Juara ll MTQ tingkat Polda NTB, Qori'ah...

    Artikel Berikutnya

    Cek Keamanan & Ketersediaan BBM, Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Survei Independen Jelang Pencoblosan Pilkada Morut, Jeffisa-Ruben Unggul Tipis dari Petahana Delis-Djira
    Bertindak Out Of The Box, Paslon RAHA Paling Layak Nahkodai Morowali Agar 4 Kali Lebih Maju Coblos Nomor 4

    Ikuti Kami